Luge and Skyride

SkylineLuge (1)
SkylineLuge (3)
SkylineLuge

Ringkasan

  • Nikmati pengalaman setengah go-kart, setengah toboggan ride, original dari New Zealand
  • Naiki kendaraan bertenaga gravitasi menyusuri lintasan turunan yang didesain khusus.
  • Saksikan pemandangan indah Pulau Sentosa, langit Singapura, dan Laut Cina Selatan dengan Skyride

Apa yang dapat anda lakukan!

Saat ke Singapore cobalah aktivitas unik ini. Terletak di  Imbiah Lookout Resort World Sentosa, atraksi wisata ini menawarkan wahana Skyride yang menantang adrenalin anda. Anda dapat menikmati pemandangan Sentosa Island saat menaiki Skiride. Sedangkan untuk Luge dapat menyusuri trek turunan yang dinamakan Dragon Trail yang panjangnya 688m. Tikungan yang tajam dan cukup banyak belokan di sepanjang trek ini membuat permainan ini menjadi lebih seru. Tidak perlu takut karena sebelum meluncur aka nada briefing dari pihak wahana Skyline Luge. Jika datang pada malam hari anda akan disuguhi suasana yang lebih cantik karena dipenuhi dengan cahaya lampu-lampu.

▲ Bersantailah dan rasakan hembusan angin saat Anda mencoba wahana Skyride

▲ Tantang adrenalin Anda dengan meluncur sepanjang track berliku-liku

▲ Ajaklah keluarga tercinta untuk mencoba pengalaman naik skyride dan nikmati keindahan Sentosa Island dari atas ketinggian

▲ Cobalah aktivitas ini pada malam hari, Anda akan mendapatkan pemandangan spektakuler kelap kelip lampu di Sentosa Island

 

Harga

Luge and SkyrideNon PeakPeak
2 Luge & 2 Skyride Combo + Luge MerchandiseRp 395.000Rp 395.000
3 Luge & 3 Skyride ComboRp 373.000Rp 395.000
4 Luge & 4 Skyride ComboRp 417.000Rp 423.000
Night Luge & Skyride (3 Rounds)

Rp 405.000

Pesan sekarang

 

Detail Aktivitas

Konfirmasi:

  • Anda akan menerima email konfirmasi atau voucher setelah anda melakukan pemesanan. Kami akan mengirimkan voucher melalui email dalam 24 jam
  • Jika anda tidak menerima email dari kami, silahkan periksa folder Spam atau beritahu kami melalui email
  • Untuk kemudahan konfirmasi dan pesanan Anda dapat menggunakan layanan whatsapp kami » klik disini

Termasuk:

  • Admission Fee

Tips:

  • Anda dapat menyimpan barang berharga di loker dengan biaya yang murah. Cek ketersediaan loker langsung di Ticket Counter
  • Anda juga dapat membeli photo souvenirs saat aktivitas di Skyline Luge Sentosa.

Informasi tambahan:

  • Anak dengan usia dibawah 6 tahun, atau dengan tinggi badan dibawah 110 cm harus mengendarai secara tandem dengan orang dewasa
  • Anak harus setidaknya berusia 6 tahun dan tinggi 110 cm untuk menaiki Luge sendiri.
  • Anak harus memiliki tinggi badan minimal 85 cm untuk mengendarai secara tandem dengan orang dewasa dan tinggi badan 135 cm untuk menaiki Luge sendiri.
  • Luge terakhir tersedia kira-kira pukul 6:30 pm setiap malamnya (tergantung kondisi cuaca)
  • Aktifitas ini tidak disarankan bagi wanita hamil dan orang dengan kondisi kesehatan yang dapat membahayakan kesehatannya

How to use

Validity:

  • Harga valid sampai 31 Desember 2024
  • Anda dapat menunjukan e-ticket atau yang telah dicetak untuk aktivitas ini.

Cara menuju ke Universal Studio Singapore:

Imbiah Lookout Entrance:

  • Naik Sentosa Bus 1 atau Bus 2 dan turun di Imbiah Lookout bus stop
  • Naik Sentosa Express dan turun di Imbiah Station
  • Naik Singapore Cable Car dan turun di Sentosa Island Terminal

Siloso Beach Entrance:

  • Naik Sentosa Bus 1 atau Bus 3 dan turun di Beach Station stop
  • Naik Sentosa Express dan turun di Beach Station
  • Naik Siloso Beach Tram dan turun di Stop 1A

Jam operasional:

  • Night Luge tickets (Fridays & Saturdays, 7pm to 9.30pm)
  • Mondays to Sundays: 10am to 7pm (last entry 6.30pm)
  • Untuk informasi jam operasional terbaru bisa dicek disini

Cancellation

  • setelah tiket dikonfirmasi, tidak ada pembatalan

 

Our Testimonials

cara pesan


  1. Pesan dengan menghubungi whatsapp kami atau isi booking form. Kami akan konfirmasi tentang pesanan Anda.
  2. Anda menerima invoice pesanan melalui whatsapp atau email. Lalu lakukan pembayaran.
  3. Setelah pembayaran diterima, kami akan mengirimkan voucher atau tiket pesanan Anda.
  4. Anda dapat menunjukkan voucher atau tiket untuk aktivitas & rekreasi atau hotel pesanan Anda. Selamat berlibur 🙂

Note: Beberapa aktivitas & rekreasi atau hotel membutuhkan voucher atau tiket yang telah dicetak, disarankan untuk mencetak voucher atau tiket yang telah dikirimkan ke email Anda.


atau isi form di bawah ini

Booking Form: Luge and Skyride

Tolong masukan nomor valid, untuk kemudahan konfirmasi order
*ticket / voucher dikirimkan melalui email

Anda bisa submit kapanpun, kami akan memproses order Anda melalui email pada jam kerja (08:00 - 16:00 WIB). Jika Anda membutuhkan layanan cepat hubungi layanan whatsapp kami.

Korinatour.co.id merupakan bagian dari Korina Group